Senin, 30 Oktober 2017

Pelantikan & Bintek Panwas Kecamatan Se Kota Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya
mediatasik.com. Rino Sundawa Putra Ketua Panwas Kota Tasikmalaya saat berbincang dengan awak media senin 30 Oktober 2017, di Hotel Horison Kota Tasikmalaya mengatakan, di mulai hari ini kami agenda kegiatan kami adalah pelantikan Panwas cam sebanyak 30 orang, yang nantinya di tempatkan di 10 Kecamatan yang ada di Kota Tasikmalaya, masing-masing kecamatan ada 3 orang, karena formasi pengurus Panwas Kecamatan ada tiga, yakni 1. Devisi SDM dan Organisasi, 2. Devisi pengawasan dan Pencegahan, 3. Devisi penindakan pelanggaran, mereka yang di lantik merupakan hasil seleksi yang sudah di lakukan dan mereka telah lulus seleksi tertulis juga seleksi wawancara, kegiatan di laksanakan dari tanggal 30 Oktober - 1 Nofember 2017, bertempat di Hotel Horison Kota Tasikmalaya.

Rino menambahkan, usai pelantikan di rangkaikan dengan kegiatan Bintek ( Bimbingan Teknis ), bintek ini di lakukan untuk memberikan pengetahuan semua hal teknis yang harus di kuasai Panwas Kecamatan, mulai dari mekanisme pengawasan, pengisian format pengawasan, sampai pada pengelolaan SDM tingkat Kecamatan, juga hal teknis adanya dugaan pelanggaran yang terjadi, sehingga usai kegiatan ini seluruh panwas tingkat kecamatan yang baru di lantik, mampu menguasai tugas dan fungsinya. mdt 1-2
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Contoh banner 2

Arsip Blog

Media Tasik